Jumat, 07 Mei 2021

KUMPULAN SOAL SKD SEKOLAH KEDINASAN 2021

 




 SELEKSI KOMPETENSI DASAR SEKOLAH KEDINASAN


Bagi kamu para pejuang kedinasan tahun 2021 kamu akan mengikuti ujian SKD (Seleksi Kemampuan Dasar).kamu harus tahu juga apa saja yang ada ddalam tes seleksi tersebut yang di atur dalam Peraturan Mentri Pemberdayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi (Permenpan RB) Nomor 24 Tahun 2020


A.Seleksi Kompetensi Dasar


Setiap peserta harus mengerjakan 100 soal SKD yang terdiri atas Tes Wawasan Kebangsaan (TWK) 35 Soal, Tes Intelegensia Umum (TIU)30 Soal, dan Tes Karakteristik Pribadi(TKP) Dengan penjelasan sebagai berikut:


1.Tes wawasan Kebangsaan (TWK) yaitu tes unutk menilaipengusaan , pengetahuan dan kemapuan pengimplementasian nasionalisme,integritas,bela negara ,pilar negara ,bahasa indonesia, pancasila, UUD 1945, Bhineka Tunggal Ika dan NKRI.mencakup sistem tata negara, sejarah, peran bangsa dalam skala regional maupun internasional serta mampu berbahasa indoonesia dengan baik dan benar .

2.Tes Intelegensial Umum (TIU) Yaitu tes  yang menilai intelegensia perserta seleksi sekolah kedinasan .kemapuan verbal yaitu kemampuan untuk menyampaikan pesan baik secara lisan atupun tulisan .Selanjutnya, Kemmampuan numerik yaitu kemapuan untuk pengoprasian angka dan mampu meliiihat kererkaitan antar angka - angka.Kemampuan Figural,  yaitu kemapuan untuk menganalisa gambar,simbol,bentuk,dan diagram. Terakhir, Kemapuan berpikir logis, yakni kemapuan unutk berpikir secara sistematis, serta analistik atau dapat meguraikan masalah secara sistemattik.

3.Tes Karakteristik Kepribadian(TKP) yaitu meliputi :pelayanan publik, sosial budaya, teknologi informasi dan komunikasi, profesionalisme, jejaring kerja, integritas diri, semangat berprestasi. Selain itu, kreativitas dan inovasi, orientasi pada pelayanan, orang lain, kemampuan beradaptasi, kemampuan mengendalikan diri, bekerja mandiri dan tuntas juga kemauan dan kemampuan belajar berkelanjutan, bekerjasama dalam kelompok, serta kemampuan menggerakkan dan mengkoordinir orang lain.


  1. Soal SKD Lengkap 100 Soal klik disini
  2. Pancasila (TWK) klik disini
  3. UUD dan Pasal-pasal (Amandemen) klik disini
  4. Soal Sejarah Nasional Indonesia klik disini
  5. Kumpulan Soal Penalaran Logis klik disini
  6. Kumpulan Soal Tes Inteligensia Umum (TIU) klik disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terbaru

Kisi-kisi TKP SKD CPNS/Sekolah Kedinasan

  Materi dalam proses Seleksi Kompetensi Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil maupun Sekolah Kedinasan adalah : 1. Tes Wawasan Kebangsaan (TWK),...

Postingan